Saat ini Palermo duduk diposisi 8 klasemen semntara dengan 31 poin, hasil dari 9 kemenangan 4 hasil seri dan 10 kali mengalami kekalahan.
Rekor laga kandang palermo musim ini cukup mentereng dengan berhasil memenangi 9 laga dan hanya mengalami dua kekalahan.
Sedang Lazio saat ini duduk diposisi 3 klasemen semntara dengan mengumpulkan 42 poin, hasil dari 12 kemenangan, 6 kali seri dan mengalami 5 kekalahan.
Prediksi Susunan Pemain :
Palermo : Alexandros Tzorvas, Federico Balzaretti, Mauro Cetto, Matías Silvestre,Matías Aguirregaray, Edgar Osvaldo Barreto, Armin Bacinovic, Giulio Migliaccio,Josip Ilicic, Fabrizio Miccoli
Lazio : Federico Marchetti, Stefan Radu, Andre Dias, Giuseppe Biava, Abdoulay Konko, Cristian Brocchi, Cristian Ledesma, Djibril Cisse, Hernanes, Stefano Mauri,Miroslav Klose
Odds 12BET